Pages

10/25/16

Runway Look with Hermo (VOV Runway Multi Cushion & Liner review)

Halo Sugars! :D
Hari ini aku mau share produk-produk yang dikirim oleh Hermo Indonesia untuk aku dan satu makeu look inspired by "Runway Look".

Kali ini aku punya 3 produk, yaitu:



- Too Cool For School Lunch Box BB Foundation in #2
- VOV Runway Pro Liner in Black
 - VOV Runway Multi Cushion Pen #1 Cushion Pink

Pertama, ini look yang aku buat dari produk-produk tersebut, dengan tema "Runway"



Dan untuk review per produknya:


Ini pertama kalinya aku coba produk dari VOV, baru tahu mereka repackaging banyak banget  produk mereka jadi super bagus-bagus dan lucu gini!




Eyeliner ini ternyata creamy banget, walaupun warnanya engga begitu hitam. Lasting powernya biasa aja, waktu kering emang dia langsung nge-set gitu. Jadi kalau mau pakainya di-smudge harus buru-buru nge-smudgenya. Dan untungnya, di belakang eyelinernya ada brush kecil untuk ngeblend dan ada juga sharpener kecil. Oh iya, ini bukan eyeliner model serut ya, ini model diputer! :D



Overall, aku lumayan suka dengan produk ini. Walaupun lasting powernya engga terlalu bagus, tapi yang aku suka adalah ketika dia "hilang" itu engga terlalu smudge kemana-mana. Misalnya ke bawah mata gitu, apalagi di deket inner corner, itu engga terlalu transfer through out the day!

Produk kedua dari VOV yang aku coba adalah Cushion Pennya, jadi produk ini ada lip cream dalam bentuk retractable dan dengan aplikator cushion di ujungnya. Dengan ujung cushion, produk bisa diaplikasikan tipis-tipis dan mudah banget untuk buat gradation lips. 




Cuma menurut aku, cushionnya gede banget, rada susah untuk aplikasi tipis-tipis, tapi untung warnanya soft banget, and it's definitely different than shades I'm used to. Sampai pas pakai warna ini, temen-temenku sampai "itu Fili pink-pink banget" HAHA



Di video di atas aku pakai produk ini untuk blush dan hasilnya ternyata ok juga! Karena namanya Multi juga kali ya emang mungkin dirancang untuk bisa jadi apapun haha

Produk ini hasil finishnya matte - dan kalau bibir kamu kering, harus hati-hati karena bisa ngeletek bibirnya pas lagi nge-applynya. Lasting powernya juga ok, dan walaupun begitu engga terlalu membuat bibir kelihatan kering, tapi tetap harus hati-hati dengan aplikasinya karena in the end finishnya itu matte :)


Aku udah pernah review produk ini

Dan kalau aku mau tambahin tentang produk ini adalah ternyata highlighter-nya warnanya keluar banget dan walaupun di pan kelihatannya pink banget, aslinya engga terlalu, so it's safe for those with warm tone like me :)


So, that's it guys!
Semua produk di atas bisa dibeli di 


Hermo adalah e-commerce untuk Korean Brand and Products, 100% original and ready stock, harga-harganya super friendly, 11-12 dengan harga di Korea!

Cari produk kesukaan kamu engga pernah segampang ini, serius deh, websitenya gampang banget navigasinya dan semuanya READY :D engga ada lagi PO! :D

Tim dari Hermo is soo nice, they're giving away 10% discount for my reader!!
(TANPA MINIMUM PEMBELIAN loh! - untuk produk dengan harga reguler)
Sampai dengan 6 November 2016




Where to find me :

tumblr // youtube // instagram // twitter // deviantart
xx

add my LINE@ 
@filiaparamita
(don't forget the @)

1 comment: